Hasil Lengkap Perempat Final Piala Dunia U-17: Prancis dan Mali Lolos ke Semifinal
- Prancis melaju ke semifinal usai mengalahkan Uzbekistan
- Sementara Mali juga lolos usai mengatasi perlawanan Maroko
Oleh Amanda Amelia

Timnas Prancis sukses melaju ke semifinal Piala Dunia U-17 usai mengatasi perlawanan Uzbekistan, sementara Mali juga lolos usai mengalahkan Maroko.
Hasil Lengkap Babak Perempat Final Piala Dunia U-17 2023
Prancis U-17 1-0 Uzbekistan U-17
🇫🇷 France is moving on to the Semi-finals!#U17WC
— FIFA World Cup (@FIFAWorldCup) November 25, 2023
Timnas Prancis sukses melaju ke babak semifinal Piala Dunia U-17 usai mengatasi perlawanan Uzbekistan.
Ismail Bouneb menjadi pahlawan kemenangan timnya lewat gol di menit ke-83.
Mali U-17 1-0 Maroko U-17
🚨 OFFICIEL : Le 🇲🇱 Mali se QUALIFIE en 1/2 finale de la Coupe du Monde U17 ! 🤩
— 🏆 Actu Foot Afrique (@ActuFootAfrique) November 25, 2023
𝗟𝗲𝘀 𝗔𝗶𝗴𝗹𝗲𝘀 𝗱𝘂 𝗠𝗮𝗹𝗶 𝗼𝗻𝘁 𝗲́𝗹𝗶𝗺𝗶𝗻𝗲́ 𝗹𝗲𝘂𝗿𝘀 𝗰𝗼𝗻𝗳𝗿𝗲̀𝗿𝗲𝘀 𝗮𝗳𝗿𝗶𝗰𝗮𝗶𝗻𝘀, 𝗹𝗲 🇲🇦 𝗠𝗮𝗿𝗼𝗰 (𝟭-𝟬). pic.twitter.com/G3F0uixPrM
Timnas Mali U-17 sukses menjadi tim keempat yang lolos ke semifinal usai mengatasi perlawanan Maroko. Ibrahim Diarra menentukan poin penuh timnya di menit ke-81.