Inter vs Empoli: Jadwal Laga, Info Skuad, dan Live Streaming – Coppa Italia 2021/22

Empoli FC v FC Internazionale - Serie A
Empoli FC v FC Internazionale - Serie A / Gabriele Maltinti/GettyImages
facebooktwitterreddit

Inter dan Empoli akan berhadapan dalam lanjutan kompetisi Coppa Italia. tim yang berposisi di puncak klasemen sementara Serie A akan bertemu dengan tim yang tertahan di peringkat ke=11 dan ingin masuk ke posisi sepuluh besar.

Berikut adalah rangkaian informasi dari 90min yang patut Anda simak jelang pertandingan ini.


1. Lokasi dan Waktu Pertandingan

Places Of The Poets In Milan During The "World Poetry Day"
San Siro / Maria Moratti/GettyImages

Stadion: San Siro

Hari / Tanggal: Kamis, 20 Januari 2022

Waktu: 03.00 WIB


2. Panduan Cara Menonton

Pertandingan ini dapat disaksikan secara langsung melalui live streaming maupun TV di kanal TVRI.


3. Info Skuad: Inter

Simone Inzaghi
Simone Inzaghi / Nicolò Campo/GettyImages

Kiper: Samir Handanovic, Alex Cordaz, Ionut Radu.

Bek: Aleksandar Kolarov, Andrea Ranocchia, Danilo D’Ambrosio, Stefan de Vrij, Milan Skriniar, Denzel Dumfries, Federico Dimarco, Alessandro Bastoni, Matteo Darmian.

Gelandang: Arturo Vidal, Ivan Perisic, Matias Vecino, Hakan Calhanoglu, Marcelo Brozovic, Stefano Sensi, Roberto Gagliardini, Nicolo Barella.

Penyerang: Edin Dzeko, Alexis Sanchez, Joaquin Correa, Lautaro Martinez.

Pelatih: Simone Inzaghi.


4. Info Skuad: Empoli

Aurelio Andreazzoli
Aurelio Andreazzoli / Gabriele Maltinti/GettyImages

Kiper: Samir Ujkani, Jacopo Furlan, Guglielmo Vicario.

Bek: Simone Romagnoli, Lorenzo Tonelli, Petar Stojanovic, Riccardo Flamozzi, Riccardo Marchizza, Ardian Ismajili, Mattia Viti, Leonardo Pezzola.

Gelandang: Leo Stulac, Liam Henderson, Filippo Bandinelli, Samuele Damiani, Szymon Zurkowski, Nedim Bajrami, Samuele Ricci, Tommaso Baldanzi, Kristjan Asllani, Jacopo Fazzini.

Penyerang: Andrea La Mantia, Leonardo Mancuso, Patrick Cutrone, Andrea Pinamonti, Emmanuel Ekong.

Pelatih: Aurelio Andreazzoli.


5. Performa Tim

Inter:

Menang 5-0 vs Salernitana (Serie A)

Menang 1-0 vs Torino (Serie A)

Menang 2-1 vs Lazio (Serie A)

Menang 2-1 vs Juventus (Piala Super Italia)

Seri 0-0 vs Atalanta (Serie A)

Empoli:

Seri 1-1 vs Empoli (Serie A)

Kalah 2-4 vs AC Milan (Serie A)

Seri 3-3 vs Lazio (Serie A)

Kalah 1-5 vs Sassuolo (Serie A)

Seri 1-1 vs Venezia (Serie A)