Liverpool vs Real Madrid: Jadwal Laga, Info Skuad, dan Siaran TV – Liga Champions 2021/22

Liverpool vs Real Madrid
Liverpool vs Real Madrid / Chris Brunskill/Fantasista/Getty Images - Gonzalo Arroyo Moreno/Getty Images
facebooktwitterreddit

Dua finalis dari final Liga Champions 2018 akan kembali bertemu di akhir pekan ini. Ya, Real Madrid akan melawan Liverpool di final Liga Champions 2021/22 yang dihelat di Stade de France, Prancis.

90min telah menyiapkan informasi untuk pertandingan tersebut. Berikut penjabaran lengkapnya:

1. Lokasi dan Waktu Pertandingan

Real Madrid Training Session And Press Conference - UEFA Champions League Final 2021/22
Real Madrid Training Session And Press Conference - UEFA Champions League Final 2021/22 / Chris Brunskill/Fantasista/GettyImages

Stadion: Stade de France

Hari/Tanggal: Minggu 29 Mei 2022

Waktu: 02.00 WIB

2. Panduan Cara Menonton

Real Madrid Training Session And Press Conference - UEFA Champions League Final 2021/22
Real Madrid Training Session And Press Conference - UEFA Champions League Final 2021/22 / Julian Finney/GettyImages

Pertandingan ini dapat disaksikan secara langsung melalui live streaming di SCTV dan Vidio.

3. Info Skuad Real Madrid

Carlo Ancelotti, Karim Benzema
Real Madrid Training Session And Press Conference - UEFA Champions League Final 2021/22 / Robbie Jay Barratt - AMA/GettyImages

Kiper: Thibaut Courtois, Andriy Lunin, Toni Fuidias, Luis Lopez

Bek: Dani Carvajal, Eder Militao, David Alaba, Jesus Vallejo, Nacho, Marcelo, Ferland Mendy, Mario Gila, Santos, Rafa Marin, Miguel Gutierrez, Alvaro Carillo

Gelandang: Toni Kroos, Luka Modric, Casemiro, Fede Valverde, Lucas Vazquez, Dani Ceballos, Isco, Eduardo Camavinga, Antonio Blanco, Marvin Park, Sergio Arribas,

Penyerang: Eden Hazard, Karim Benzema, Marco Asensio, Luka Jovic, Gareth Bale, Vinicius, Rodrygo, Mariano Diaz

Pelatih: Carlo Ancelotti

4. Info Skuad Liverpool

Thiago Alcantara
Liverpool FC Training Session And Press Conference - UEFA Champions League Final 2021/22 / Alex Livesey - Danehouse/GettyImages

Kiper: Alisson, Adrian, Caoimhin Kelleher

Bek: Virgil van Dijk, Ibrahima Konate, Joe Gomes, Kostas Tsimikas, Andy Robertson, Joel Matip, Trent Alexander-Arnold, Rhys Williams

Gelandang: Fabinho, Thiago Alcantara, James Milner, Naby Keita, Jordan Henderson, Alex Oxlade-Chamberlain, Curtis Jones, Tyler Morton

Penyerang: Sadio Mane, Roberto Firmino, Harvey Elliott, Mohamed Salah, Takumi Minamino, Diogo Jota, Luis Diaz, Divock Origi

Pelatih: Jurgen Klopp

5. Sekilas Info

Real Madrid vs Liverpool: UEFA Champions League final
Real Madrid vs Liverpool: UEFA Champions League final / Anadolu Agency/GettyImages

Real Madrid dengan potensi mengakhiri musim dengan double winners dan titel Eropa ke-14, lalu Liverpool yang bisa menutup musim dengan treble winners dan titel Eropa ketujuh. Dua tim ini memang layak ada di final.



Laga nanti bakal jadi pertemuan kesembilan kedua tim di Liga Champions. Pasca memenangi tiga laga dari 1981 dan 2009, Liverpool tak pernah menang dalam lima pertemuan terakhir (sekali imbang dan empat kali kalah), termasuk kekalahan di final pada 2018.

6. Lima Laga Terakhir

Real Madrid vs Liverpool: UEFA Champions League final
Real Madrid vs Liverpool: UEFA Champions League final / Anadolu Agency/GettyImages

Lima Laga Terakhir Real Madrid



Real Madrid 0-0 Real Betis (La Liga)

Cadiz 1-1 Real Madrid (La Liga)

Real Madrid 6-0 Levante (La Liga)

Atletico 1-0 Real Madrid (La Liga)

Real Madrid 3-1 Manchester City (Liga Champions)



Lima Laga Terakhir Liverpool



Liverpool 3-1 Wolves (Liga Inggris)

Southampton 1-2 Liverpool (Liga Inggris)

Chelsea 0-0 Liverpool (Final Piala FA)

Villa 1-2 Liverpool (Liga Inggris)

Liverpool 1-1 Tottenham (Liga Inggris)