Manchester City vs Liverpool - Liga Inggris 2019/20: Live Streaming, Jadwal Laga, dan Info Skuat

Liverpool FC v Manchester City - Live Streaming, Jadwal laga dan Info skuat
Liverpool FC v Manchester City - Live Streaming, Jadwal laga dan Info skuat / Chloe Knott - Danehouse/Getty Images
facebooktwitterreddit

Pertandingan antara Manchester City kontra Liverpool di Liga Inggris 2019/20 pekan-32, sudah tidak berpengaruh lagi lantaran The Reds sudah dipastikan menjadi juara. Pada laga ini, Pep Guardiola pun juga sudah berjanji akan memberikan guard of honour.

Sebelum laga itu dimulai, berikut adalah rangkaian informasi dari 90MiN yang patut Anda simak jelang pertandingan ini.


1. Lokasi dan Waktu Pertandingan

Etihad Stadium
Etihad Stadium / Shaun Botterill/Getty Images

Stadion: Etihad Stadium.

Hari / Tanggal: Jumat, 3 Juli 2020.

Waktu Pertandingan: 02:15 WIB.

2. Panduan Cara Menonton

Siaran Liga Inggris
Siaran Liga Inggris / Shaun Botterill/Getty Images

Laga Manchester City melawan Liverpool, bisa Anda saksikan melalui live streaming di laman resmi MOLA TV.

3. Info Skuat: Manchester City

Pep Guardiola - Manchester City
Pep Guardiola - Manchester City / Pool/Getty Images

Kiper: Ederson, Claudio Bravo, Daniel Grimshaw.

Bek: Kyle Walker, Nicolas Otamendi, John Stones, Benjamin Mendy, Joao Cancelo, Aymeric Laporte, Oleksandr Zinchenko.

Gelandang: David Silva, Kevin De Bruyne, Ilkay Gundogan, Rodri, Phil Foden.

Penyerang: Sergio Aguero, Raheem Sterling, Riyad Mahrez, Bernardo Silva, Leroy Sane, Gabriel Jesus.

Cedera/Absen: Eric Garcia, Sergio Aguero, Fernandinho

4. Info Skuat: Liverpool

Jurgen Klopp - Liverpool
Jurgen Klopp - Liverpool / Shaun Botterill/Getty Images

Kiper: Alisson Becker, Adrian, Andy Lonergan, Caoimhin Kelleher.


Bek: Dejan Lovren, Virgil van Dijk, Andrew Robertson, Joe Gomez, Trent Alexander-Arnold,Sepp van den Berg, Ki-Jana Hoever, Yasser Larouci, Neco Williams.


Gelandang: Adam Lallana, Georginio Wijnaldum, Jordan Henderson, Alex Oxlade-Chamberlain, Fabinho, Takumi Minamino, Naby Keita, Curtis Jones.


Penyerang: Sadio Mane, Mohamed Salah, Roberto Firmino, Divock Origi, Harvey Elliott.


Cedera / Absen: Nathaniel Clyne, Xherdan Shaqiri, Joel Matip, James Milner.

5. Sekilas Info

Liverpool vs Manchester City
Liverpool vs Manchester City / Laurence Griffiths/Getty Images

Pertandingan ini memang sudah tidak berarti lagi bagi Manchester City. Namun begitu, mereka pastinya ingin bisa mengalahkan Liverpool untuk mencegah dalam membuat rekor-rekor baru di Liga Inggris.

Sebagaimana diketahui, The Reds yang sudah meraup 86 poin, bisa mengalahkan rekor 100 poin milik Man City apabila terus menyapu bersih semua tujuh laga sisa dengan tiga poin.

Selain itu, catatan 32 kemenangan anak asuhan Guardiola juga berpeluang disalip mengingat Mohamed Salah dan kawan-kawan sudah meraih 28 kemenangan.

6. Lima Laga Terakhir

Lima Pertandingan Terakhir Man City (seluruh kompetisi)



Manchester United 2-0 Manchester City (Liga Inggris)

Sheffield Wednesday 0-1 Manchester City (Piala FA)

Aston Villa 1-2 Manchester City (Liga Inggris)
Chelsea 2-1 Manchester City (Liga Inggris)
Newcastle United 0-2 Mancehster City (Piala FA)

Lima Pertandingan Terakhir Liverpool (seluruh kompetisi)
Chelsea 2-0 Liverpool (Piala FA)
Liverpool 2-1 AFC Bournemouth (Liga Inggris)
Liverpool 2-3 Atletico Madrid (Liga Champions)
Everton 0-0 Liverpool (Liga Inggris)
Liverpool 4-0 Crystal Palace (Liga Inggris)