Prancis vs Jerman - Preview Piala Eropa 2020

Kylian Mbappe, Timo Werner
Kylian Mbappe, Timo Werner / Soccrates Images/Getty Images
facebooktwitterreddit

Juara Piala Dunia 2018 dan finalis Piala Eropa 2016, Prancis sudah akan mendapatkan tantangan berat di laga perdana grup F, Piala Eropa 2020 lantaran mereka harus bertemu tim kuat lainnya, Jerman di hari Rabu (16/6) dini hari WIB.

Sebelum laga itu dimulai, berikut adalah informasi yang patut Anda ketahui:


1. Lokasi dan Waktu Pertandingan

FC Bayern Muenchen v DSC Arminia Bielefeld - Bundesliga
Allianz Arena / Adam Pretty/Getty Images

Stadion: Allianz Arena

Hari/Tanggal: Rabu, 16 Juni 2021

Waktu: 02:00 WIB


2. Panduan Cara Menonton

Munich Previews - UEFA Euro 2020
Munich Previews - UEFA Euro 2020 / Alexandra Beier/Getty Images

Pertandingan Prancis melawan Jerman, dapat Anda saksikan melalui saluran televisi nasional, RCTI atau laman streaming resmi milik MOLA TV.


3. Info Skuad: Prancis

Antoine Griezmann, Kylian Mbappe, Karim Benzama
Antoine Griezmann, Kylian Mbappe, Karim Benzema / Aurelien Meunier/Getty Images

Kiper: Hugo Lloris, Mike Maignan, Steve Mandanda.

Bek: Lucas Digne, Léo Dubois, Lucas Hernández, Presnel Kimpembe, Jules Koundé Clément Lenglet, Benjamin Pavard, Raphaël Varane, Kurt Zouma.

Gelandang: Kingsley Coman, N'Golo Kanté, Thomas Lemar, Paul Pogba, Adrien Rabiot, Moussa Sissoko, Corentin Tolisso.

Penyerang: Wissam Ben Yedder, Karim Benzema, Ousmane Dembélé, Olivier Giroud, Antoine Griezmann, Kylian Mbappé, Marcus Thuram.


4. Info Skuad: Jerman

Ilkay Gundogan, Leon Goretzka, Manuel Neuer, Matthias Ginter
Timnas Jerman / Soccrates Images/Getty Images

Kiper: Manuel Neuer, Bernd Leno, Kevin Trapp.

Bek: Emre Can, Matthias Ginter, Robin Gosens, Christian Günter, Marcel Halstenberg, Mats Hummels, Lukas Klostermann, Robin Koch, Antonio Rüdiger, Niklas Süle.

Gelandang: Serge Gnabry, Leon Goretzka, İlkay Gündoğan, Jonas Hofmann, Joshua Kimmich, Toni Kroos, Jamal Musiala, Florian Neuhaus, Leroy Sané.

Penyerang: Kai Havertz, Thomas Müller, Kevin Volland, Timo Werner.


5. Sekilas Info

Mats Hummels, Antoine Griezmann
Mats Hummels, Antoine Griezmann / Jean Catuffe/Getty Images

Sama-sama difavoritkan untuk menjadi juara Piala Eropa 2020, maka membuat pertandingan antara Prancis kontra Jerman di laga perdana grup F, akan dinilai sengit sejak menit awal.

Terlebih bagi Jerman, tim besutan Joachim Loew pastinya ingin terus bisa menekan Les Bleus dan mencetak gol guna mempunyai misi balas dendam usai takluk 1-2 di pertemuan terakhirnya kontra anak asuh Didier Deschamps.


6. Lima Laga Terakhir

Didier Deschamps, Joachim Loew
Didier Deschamps, Joachim Loew / Dean Mouhtaropoulos/Getty Images

Prancis:
Prancis 3-0 Bulgaria
Prancis 3-0 Wales
Bosnia-Herzegovina 0-1 Prancis
Kazakhstan 0-2 Prancis
Prancis 1-1 Ukraina

Jerman:
Jerman 7-1 Latvia
Jerman 1-1 Denmark
Jerman 1-2 Makedonia Utara
Rumania 0-3 Jerman
Jerman 3-0 Islandia