Real Madrid vs Valencia: Live Streaming, Jadwal Laga, Prediksi Pemain – Piala Super Spanyol

Real Madrid CF v Valencia CF - La Liga Santander
Real Madrid CF v Valencia CF - La Liga Santander / Quality Sport Images/GettyImages
facebooktwitterreddit

Real Madrid dan Valencia akan berhadapan dalam pertandingan semifinal Piala Super Spanyol. Walau bertajuk Piala Super Spanyol, kompetisi ini akan diadakan di Arab Saudi. Format kompetisi diubah menjadi empat peserta (dari dua tim) dan diadakan di Arab Saudi.

Berikut adalah kumpulan informasi dari 90min yang patut Anda simak jelang pertandingan ini.


Real Madrid vs Valencia Dimainkan Di Mana?

  • Lokasi: Riyadh, Arab Saudi
  • Stadion: King Fahd International Stadium
  • Waktu Kickoff: Kamis, 12 Januari 02.00 WIB / 03.00 waktu Malaysia
  • Wasit: Alejandro Hernandez Hernandez

Real Madrid vs Valencia Disiarkan Di Mana?

  • Live Streaming: RCTI+
  • Waktu Kickoff: Kamis, 12 Januari 02.00 WIB / 03.00 WITA / 04.00 WIT

Hasil H2H (Lima Pertandingan Terakhir)

  • Real Madrid: 4 menang
  • Imbang: 0 imbang
  • Valencia: 1 menang

Performa Saat Ini (Lima Pertandingan Terakhir)

  • Real Madrid: KMMMK
  • Valencia: KMKKK
  • M: Menang
  • S: Seri
  • K: Kalah

Kondisi Skuad Real Madrid

Real Madrid tidak dapat menurunkan Aurelien Tchouameni yang harus absen akibat cedera. Carlo Ancelotti ingin mengembalikan fokus para pemainnya setelah mendapat kekalahan 1-2 dari Villarreal dalam lanjutan kompetisi La Liga.

Prediksi Susunan Pemain Real Madrid vs Valencia (4-3-3)

Starting XI Real Madrid vs Valencia (4-3-3): Courtois; Carvajal, Militao, Rudiger, F. Mendy; Kroos, Modric, F. Valverde; Rodrygo, Benzema, Vinicius Junior.

Kondisi Skuad Valencia

Valencia masih berusaha untuk membangun konsistensi performa dalam masa kepelatihan Gennaro Gattuso. Los Che datang dengan keinginan untuk membangun momentum setelah melalui beberapa tahun yang sulit. Tetapi isu di luar lapangan masih mengiringi perjalanan mereka hingga kini.

Prediksi Susunan Pemain Valencia vs Real Madrid (4-3-3)

Starting XI Valencia vs Real Madrid (4-3-3): Mamardashvili; Correia, Diakhaby, Comert, Gaya; Guillamon, Musah, Almeida; Lino, Cavani, Lato.