Viktoria Plzen vs Barcelona: Live Streaming, Prediksi Pemain, Jadwal Kickoff - Liga Champions 2022/23
Oleh Nadia Hutami
Barcelona akan memainkan pertandingan terakhir mereka di Liga Champions 202/23 melawan Viktoria Plzen di matchday keenam fase grup Liga Champions pada Rabu (2/11) dinihari WIB.
Berikut 90MiN Indonesia rangkum seluruh hal yang patut Anda ketahui soal pertandingan nanti.
Di mana pertandingan Viktoria Plzen vs Barcelona Dimainkan?
- Lokasi: Plzen, Republik Ceska
- Stadium: Doosan Arena
- Tanggal: Rabu, 2 November
- Waktu Kick-off: 03.00 dini hari WIB / 04.00 Waktu Malaysia
- VAR: Marco Di Bello (ITA)
- Wasit: Radu Petrescu (ROU)
Liverpool vs Napoli Disiarkan Di Mana?
Layanan Streaming: Vidio
Waktu Siaran: 03.00 dini hari WIB
Di Mana Anda Bisa Menyaksikan Pertandingan Viktoria Plzen vs Barcelona di Malaysia?
Channel: beIN Sports
Layanan Streaming: beIN Sports Connect
Hasil H2H (Lima Pertandingan Terakhir)
Viktoria Plzen: 0 kemenangan
Imbang: 0
Barcelona: 3 kemenangan
Performa Saat Ini (Lima Pertandingan Terakhir)
Viktoria Plzen: MKMKM
Barcelona: KMMKM
M: Menang
S: Seri
K: Kalah
Prediksi Susunan Pemain Viktoria Plzen vs Barcelona
Viktoria Plzen (3-5-2): Stanek; Hejda, Pernica, Tijani; Havel, Kalvach, Bucha, Holik; Jirka, Bassey, Vlkanova
Cadangan: Jedlicka, Tvrdon, Jemelka, Cihak, N'Diaye, Pilar, Kronus, Cermak, Chory, Vrba, Dedic
Kondisi Skuad Barcelona
Barcelona telah mengkonfirmasi bahwa striker Robert Lewandowski tidak masuk skuad kerena dia diistirahatkan, mengingat Barca sudah dipastikan tidak lolos ke 16 besar.
Sergio Busquets juga masih cedera. Sementara Eric Garcia dan Jules Kounde yang alami cedera saat melawan Valencia juga tidak akan dimainkan. Mereka menambah daftar cedera, mengingat sebelumnya Blaugrana sudah kehilangan Andreas Christensen, Memphis Depay, Ronald Araujo, dan Sergi Roberto.
Prediksi Susunan Pemain Barcelona vs Viktoria Plzen
Barcelona (4-3-3): Ter Stegen; Bellerin, Pique, Alonso, Balde; Gavi, Kessie, Pedri; Raphinha, Torres, Fati
Cadangan: Pena, Tenas, Alba, Valle, De Jong, Casado, Sanz, Akhomach, Torre, Dembele